Penetapan Laporan Pertangungjawaban Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan TA 2023

IBNU PRAYOGA 19 Februari 2024 09:54:11 WIB

Pada hari Jumat 26 januari tahun 2024 bertempat di Balai Kalurahan Karangawen telah diadakan Persetujuan Laporan Pertanggungjawaban Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan ( APBKal Ta 2023 ). Acara Tersebut dihadiri oleh Lurah, Pamong Kalurahan dan Anggota Bamuskal Kalurahan Karangawen. Laporan Pertanggungjawabapan berisi seluruh kegiatan yang dirancang dalam APBKal Ta 2023 dan telah direalisasikan dalam berbagai kegiatan yang meliputi 4 Bidang yaitu : A. Bidang Penyelenggaraan Pemerintah Kalurahan B. Bidang Pelaksanaan Pembangunan C. Bidang Pembinaan Kemasyarakatan D. Bidang Pemberdayaan Masyarakat Kalurahan Dengan adanya Laporan Pertanggungjawaban Realisasi Anggaran Pendapatan dan Belanja Kalurahan Karangawen Tahun Anggaran 2023, mempunyai bukti bahwa pelaksanaan kegiatan sesuai dengan Rancangan APBKal.

Dokumen Lampiran : Perkal LPJ TA 2023


Belum ada komentar atas artikel ini, silakan tuliskan dalam formulir berikut ini

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Kode Keamanan
Komentar